Silaturahmi ke Ponpes Asshodiqiyah Semarang, AHY Berharap Pemilu 2024 Damai Tak Ada Perpecahan
Admin2023-04-04T20:21:23+07:00Semarang, Jawa Tengah: Dari Brebes, Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) melanjutkan rangkaian Safari Ramadhan Jawa Tengah nya ke Pondok Pesantren Asshodiqiyah, Kelurahan Kaligawe, Kecamatan Gayamsari, Kota Semarang, Senin (3/4) malam. Disambut langsung pendiri sekaligus pengasuh Ponpes KH. Shodiq Hamzah Usman [...]