AHY Resmi Menjadi Mahasiswa Program Doktor Unair

2023-05-16T13:09:49+07:00September 6th, 2021|Berita, Galeri, Kegiatan|

Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) resmi menjadi mahasiswa baru Program Doktor Pengembangan Sumber Daya Manusia Sekolah Pascasarjana Universitas Airlangga (Unair). AHY menjadi salah satu dari 1.381 mahasiswa baru program pendidikan Doktor, Magister, [...]