Wakili SBY Terima Anugerah KPAI, AHY: “Kaum Perempuan & Anak Adalah Pilar Utama Keberlanjutan Bangsa”
Admin2019-07-20T13:51:56+07:00Jakarta: Mewakili Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono, Agus Harimurti Yudhoyono menerima Piagam Penghargaan Komisi Perlindungan Anak Indonesia di MNC Conference Hall iNews Tower, Jumat (19/7) malam. Penghargaan khusus tersebut diberikan kepada SBY atas komitmennya menerbitkan berbagai kebijakan yang ramah anak pada masa pemerintahannya. [...]