AHY: Indonesia untuk Semua Warga Negara

2017-08-23T15:12:38+07:00August 23rd, 2017|Kliping|

Direktur Eksekutif The Yudhoyono Institute, Agus Harimurti Yudhoyono alias AHY mengemukakan, Indonesia untuk semua warga negara. Karenanya, aspek-aspek dalam kehidupan berbangsa dan bernegara harus bisa dirasakan dan dinikmati seluruh warganya, tanpa terkecuali. Pendidikan harus bisa diakses oleh semua [...]

Langkah Perlahan tapi Pasti AHY Jelang 2024

2017-08-12T13:57:35+07:00August 12th, 2017|Kliping|

JAKARTA, KOMPAS.com - Perlahan tapi pasti, Agus Harimurti Yudhoyono menjajakan kakinya di dunia politik. Putra sulung Presiden Keenam RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) itu memulai karir politiknya saat menjadi calon Gubernur DKI Jakarta 2017 dan hingga saat ini [...]

Agus Yudhoyono, Karier Politik, dan The Yudhoyono Institute…

2017-08-11T14:02:31+07:00August 11th, 2017|The Yudhoyono Institute|

JAKARTA, KOMPAS.com - Direktur Eksekutif Voxpol Center Pangi Syarwi Chaniago menilai, pendirian The Yudhoyono Institute tak bisa dilepaskan dari kepentingan politik. Menurut dia, berdirinya lembaga ini merupakan strategi awal untuk kiprah Agus Harimurti Yudhoyono pada Pemilihan Presiden 2019 mendatang. "Berdirinya [...]

Peresmian “The Yudhoyono Institute”, Agus Yudhoyono Sampaikan Amanah Jokowi

2017-08-10T22:57:42+07:00August 10th, 2017|The Yudhoyono Institute|

JAKARTA, KOMPAS.com - Direktur Eksekutif The Yudhoyono Institute,Agus Harimurti Yudhoyono ( AHY), meresmikan lembaga yang dipimpinnya, pada Kamis (10/8/2017) malam, di Djakarta Theatre, Jakarta. Dalam pidatonya, putra sulung Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono itu menyampaikan sejumlah harapan, terutama [...]

Load More Posts
Go to Top